Kementerian Pendayagunaan Aparatur
Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) memberikan tenggat waktu hingga 8
Agustus kepada seluruh instansi pusat dan daerah untuk menyampaikan rincian
formasi CPNS.
Hal tersebut tertuang dalam lampiran Surat MenPAN-RB bernomor B/2870/M.PAN-RB/7/2014 tertanggal 25 Juli 2014.
Surat tentang jadwal kegiatan pengadaan / seleksi CPNS 2014 yang ditujukan kepada pejabat pembina kepegawaian pusat serta daerah itu merupakan tindak lanjut Surat MenPAN-RB sebelumnya (No : B/2654/M.PAN-RB/07/2014 tanggal 3 Juli 2014 tentang Kebijakan Pengadaan Formasi ASN).
Hal tersebut tertuang dalam lampiran Surat MenPAN-RB bernomor B/2870/M.PAN-RB/7/2014 tertanggal 25 Juli 2014.
Surat tentang jadwal kegiatan pengadaan / seleksi CPNS 2014 yang ditujukan kepada pejabat pembina kepegawaian pusat serta daerah itu merupakan tindak lanjut Surat MenPAN-RB sebelumnya (No : B/2654/M.PAN-RB/07/2014 tanggal 3 Juli 2014 tentang Kebijakan Pengadaan Formasi ASN).
Pemerintah telah memberikan
kesempatan kedua kepada instansi yang belum menyampaikan rincian formasinya
kepada KemenPAN-RB dengan tembusan Kepala BKN. Jika sebelumnya tenggat waktunya
hingga 24 Juli 2014, kali ini penyerahan rincian formasinya paling lambat 6-8
Agustus 2014. Sebab, KemenPAN-RB pada 11-15 Agustus akan menetapkan rincian
formasi CPNS.
JADWAL KEGIATAN PENGADAAN / SELEKSI CPNS 2014
Sumber : KEMENPAN - RB
Tidak ada komentar:
Posting Komentar